Realisasi investasi Kota Samarinda awal tahun, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Samarinda

31 Mei 2023

Realisasi investasi Kota Samarinda awal tahun, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Samarinda mencatat capaian realisasi Kota Samarinda per Januari - Maret 2023 sebesar Rp. 630,909,040,000,-.

Realisasi investasi Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) Triwulan I sebesar Rp. 548,106,000,000,- yang mencakup 956 proyek. Dan realisasi Penanaman Modal Asing (PMA) Triwulan I sebesar Rp. 82,803,040,000, yang meliputi 49 proyek.

#mppsamarinda
#kotasamarinda
#pelayananceria
#ptspsmr
#mppsmr
#dpmptspsamarinda
#pelayananceria
#malpelayananpublik
#kotasamarinda
#samarindakotapusatperadaban
TULIS KOMENTAR ANDA
Berita
DPMPTSP Kabupaten Berau dan Dinas Kesehatan Kabupaten Berau berkunjung ke Mal Pelayanan Publik Kota Samarinda
admin 22 November 2024
0
Jumat, 22 November 2024. DPMPTSP Kabupaten Berau dan Dinas Kesehatan Kabupaten Berau melaksanakan konsultasi dan koordinasi terkait proses penyelenggaraan Mal Pelayanan Publik Kota Samarinda. Konsultasi dan koordinasi kali ini disambut dan di terima oleh Jafung Kebijakan Ahli Muda Ibu Binti Isni Khuriyah, ST dan Tatang Wahyudi, SP, M.Si
DPMPTSP Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) melakukan Studi Tiru ke DPMPTSP dan Mall Pelayanan Publik Kota Samarinda
Kamis, 21 November 2024. DPMPTSP Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara) melakukan Studi Tiru ke DPMPTSP dan Mall Pelayanan Publik Kota Samarinda. Studi Tiru kali ini disambut dan diterima oleh Plh. Kepala DPMPTSP Kota Samarinda (Chairuddin, S.Hut) di ruang rapat lantai 5. Kunjungan kali ini dipimpin oleh Sekretaris DPMPTSP Prov. Kaltara (H. Asnawi, S.Sos,M.Si
21 November 2024
Pertemuan Rutin DWP DPMPTSP Kota Samarinda dan Sosialisasi Produk Bank Syariah Indonesia (BSI) Griya Pembelian Rumah, BSI Oto dan BSI Cicil Emas
Pertemuan Rutin DWP DPMPTSP Kota Samarinda dan Sosialisasi Produk Bank Syariah Indonesia (BSI) Griya Pembelian Rumah, BSI Oto dan BSI Cicil Emas
21 November 2024
Kunjungan dan Study Orientasi DPMPTSP Kabupaten Sleman
Kunjungan dan Study Orientasi DPMPTSP Kabupaten Sleman ke DPMPTSP dan Mal Pelayanan Publik Kota Samarinda. Kunjungan kali ini diterima dan di sambut oleh Sekretaris DPMPTS Kota Samarinda di ruang rapat lantai 5.
15 November 2024
Rapat Koordinasi Bulanan DPMPTSP Kota Samarinda
Rapat Koordinasi Bulanan DPMPTSP Kota Samarinda
15 November 2024
Kunjungan Kerja Komisi I dan Komisi II DPRD Kota Samarinda
  Kunjungan Kerja Komisi I dan Komisi II DPRD Kota Samarinda yang di sambut langsung oleh Kepala DPMPTSP Kota Samarinda.    
15 November 2024